Artikel

PKK: Sosialisasi Tanaman Obat dan Keluarga

25 Januari 2018 14:11:09  Administrator  288 Kali Dibaca  PKK

infoPleret- Desa Pleret merupakan salah satu desa di Kecamatan Pleret, Kabupaten Bantul, Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta. Umumnya masyarakat di wilayah Desa Pleret masih memiliki lahan pekarangan yang cukup luas, sehingga pemanfaatan dan pengelolaan lingkungan dapat dioptimalkan dengan penanaman TOGA (Tanaman Obat Keluarga).

Hal ini yang dilakukan oleh Pengurus PKK Desa Pleret yaitu memberikan sosialisasi tentang toga kepada anggota PKK maupun masyarakat luas. Bahwasanya pogram tanaman TOGA dilaksanakan karena diperlukan adanya aternatif pengobatan yang dapat dilakukan secara mandiri untuk dapat menciptakan lingkungan dan masyarakat yang sehat. TOGA adalah tanaman hasil budidaya rumahan yang berkhasiat sebagai obat. Taman obat keluarga pada hakekatnya adalah sebidang tanah baik di halaman rumah, kebun, ataupun ladang yang digunakan untuk membudidayakan tanaman yang berkhasiat sebagai obat dalam rangka memenuhi keperluan keluarga akan obat-obatan. Selain itu Toga dapat dijadikan sebagai usaha kecil dan menengah di bidang obat-obatan herbal.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Pengurus

Back Next

Agenda

Info Media Sosial

Statistik Pengunjung

  • Hari ini:106
    Kemarin:1.975
    Total Pengunjung:306.670
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:18.218.245.179
    Browser:Mozilla 5.0