Artikel

RAGAM KENIKMATAN RAMADHAN dalam Pertemuan TP-PKK Desa Pleret

07 Mei 2018 20:31:03  Vaksin  215 Kali Dibaca  PKK

infoPleret- Bertempat di Pendopo Balai Desa Pleret, pertemuan rutin TP-PKK Desa Pleret pada hari Senin, 7 Mei 2018 dibuka pada pukul 14.15 WIB dengan membaca bacaan Basmallah dan dipimpin oleh Ibu Elya Munadhiroh. Dilanjutkan dengan Pembacaan Kalam Illahi dan menyanyikan Lagu wajib Indonesia Raya,Mars PKK dan Mars KB. Dalam sambutannya, Ketua TP-PKK Desa Pleret, Ibu Hj.Sri Purwati mengucapkan terimakasih atas kehadiran ibu-ibu semua dan pada kesempatan kali ini beliau memohon maaf secara pribadi karena sebentar lagi kita memasuki Bulan Ramadhan.
Dalam kesempatan tersebut, acara penyuluhan atau siraman rohani menghadirkan Ibu Husnur Rosidah dari KUA Kec. Pleret, beliau menyampaikan Insya Allah kita akan memasuki bulan Ramadhan. Banyak orang yang senantiasa gembira menyambutnya. Lantaran memang spesialnya bulan Ramadhan inil, Allah Swt sediakan beragam kenikmatan; mulai dari ampunan, rahmat, keberkahan, dilipatgandakannya pahala, dan lain-lainnya. (dw)

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Pengurus

Back Next

Agenda

Info Media Sosial

Statistik Pengunjung

  • Hari ini:1.736
    Kemarin:223
    Total Pengunjung:306.325
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:18.224.65.198
    Browser:Mozilla 5.0